Pemahaman Mubadzir dalam transaksi di E-commerce Studi Hermeneutika Paul Ricoeur

Authors

  • Nur Athif Amanullah Universitas Muhammadiyah Jakarta, Indonesia
  • Adi Manshah Universitas Muhammadiyah Jakarta, Indonesia

Keywords:

e-commerce, Konsumsi Islam, Perilaku Digital

Abstract

Perkembangan teknologi digital telah mengubah pola konsumsi masyarakat, terutama melalui kemunculan e-commerce. Akses yang mudah, visualisasi promosi, dan sistem transaksi instan memicu perilaku konsumtif impulsif yang berujung pada tindakan mubazir, yaitu pembelian barang yang tidak diperlukan. Penelitian ini bertujuan mengkaji faktor-faktor pendorong perilaku mubazir konsumen Muslim dalam transaksi online, bentuk dan karakteristik perilakunya, serta maknanya melalui pendekatan hermeneutika Paul Ricoeur. Metode kualitatif digunakan dengan wawancara mendalam terhadap enam informan pengguna aktif e-commerce. Hasil menunjukkan bahwa godaan visual, diskon besar, dan kenyamanan digital menjadi pemicu utama. Ciri perilaku mubazir meliputi pembelian tanpa pertimbangan, akumulasi barang tidak terpakai, dan minimnya kesadaran nilai guna. Melalui tiga tahapan hermeneutika Ricoeur pra-pemahaman, distansiasi, dan apropriasi terungkap bahwa pemaknaan terhadap mubazir berkembang melalui refleksi pengalaman. Nilai-nilai Islam seperti efisiensi, tanggung jawab, dan spiritualitas menjadi acuan etis dalam merespons tantangan konsumsi digital. Dengan demikian, perilaku mubazir dapat dipahami sebagai kegagalan menginternalisasi nilai-nilai Islam dalam budaya konsumsi modern.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdillah, R. (2020). Etika Konsumsi Muslim dalam Perspektif Amanah dan Pertanggungjawaban. Jurnal Etika Islam Dan Peradaban, 4(2), 145–162.

Alatas, S. H. (2020). Islam dan Etika Konsumsi: Antara Simbolisme dan Praksis Moral. Jurnal Pemikiran Ekonomi Islam, 4(1), 45–59.

Al-Ghazali. (2002). Ihya Ulumuddin, Vol. III: Kitab Adab al-Ma’isyah. Dar al-Kutub al-Ilmiyyah.

Arifin, M. (2020). Etika Konsumsi dalam Islam: Kritik terhadap Budaya Berlebih-lebihan dan Mubazir di Era Digital. Jurnal Ekonomi Syariah Dan Etika, 3(1), 33–44.

Bauman, Z. (2007). Consuming Life. Polity Press.

Bennet, C. (2009). Moral Sentimentalism and the Role of Regret in Moral Education. Ethical Theory and Moral Practice, 12(3), 273–289.

Geanellos, R. (2000). Exploring Ricoeur’s hermeneutic theory of interpretation as a method of analysing research texts. Nursing Inquiry, 7(2), 112–119. https://doi.org/10.1046/j.1440-1800.2000.00062.x

Kanungo, R. P., Gupta, S., Patel, P., Prikshat, V., & Liu, R. (2022). Digital consumption and socio-normative vulnerability. Technological Forecasting and Social Change, 182, 121808. https://doi.org/10.1016/j.techfore.2022.121808

Kedah, Z. (2023). Use of E-Commerce in The World of Business. Startupreneur Business Digital (SABDA Journal), 2(1), 51–60. https://doi.org/10.33050/sabda.v2i1.273

Mohamad, M., & Muda, M. (2019). Islamic Consumer Behavior: Conceptualizing the Role of Self-Control and Planning. Journal of Islamic Marketing, 10(3), 821–839.

Nasr, S. H. (1993). The Spiritual Crisis of the Modern World. ABC International Group.

Rahman, A. (2022). Spiritual Dimensions of Consumer Behavior in Muslim Millennials: Between Need, Desire, and Ethics. Journal of Islamic Economics and Business Ethics, 5(2), 101–115.

Ricoeur, P. (1984). Time and Narrative, Vol. 1. University of Chicago Press.

Ricoeur, P. (1991a). From Text to Action: Essays in Hermeneutics II. Northwestern University Press.

Ricoeur, P. (1991b). From Text to Action: Essays in Hermeneutics II. Northwestern University Press.

Ricoeur, P. (1992). Oneself as Another. University of Chicago Press.

Sulaiman, R. (2020). Etika Konsumsi Islam dalam Era Konsumerisme Digital. Jurnal Ekonomi Dan Hukum Islam, 4(1), 34–49.

Syamsuddin, M. (2021). Etika Konsumsi Digital dalam Perspektif Islam. Jurnal Ekonomi Dan Hukum Islam, 5(2), 203–217.

Zuboff, S. (2019). The Age of Surveillance Capitalism: The Fight for a Human Future at the New Frontier of Power. PublicAffairs.

Published

2025-06-30

Issue

Section

Articles